Welcome To Dendy Wiratama Blog

Sabtu, 19 Januari 2013

“ Sulap 8 Kartu “


“ Sulap 8 Kartu “
Bahan :
4 buah kartu remin yang bagian belakan warna merah
4 buah kartu remi yang bagian belakang berwarna biru

Cara main :
v Pertama kartu yang anda siapkan harus di susun khusus dengan cara meselang selingkan kartu
v Contoh merah, biru, merah, biru, merah, biru, merah, biru
v Tapi ingat Lakukan cara ini sebelum memulai permainan agar trik tidak diketahui penonton
v Setelah itu minta penonton untuk memilih 1 kartu setelah penonton memilih kartu kartu yang berjumlah 3 di depan atau di belakang kartu yang di ambil penonton tadi di letakan kartu yang berjumlah 4
v Kemudian letakkan kartu pilihan penonton tadi dalam keadaan terbuka
v Setelah itu perlihatkan bagian bawah kartu di tangan mu setelah di perlihatkan kartu yang di bagian atas diletakan di atas meja tetapi dalam keadaan terbuka
v Lakukan cara itu hingga kartu di tangan tersisa 1 lagi
v Dan kemudian gunakan kartu terakhir untuk membalik kartu pilihan penonton dan penonton pasti kaget melihat bagian belakang yang berbeda dan penonton berfikir pasti telah di rencanakan

untuk pastinya lihat langsung videonya
maaf jika kurang enak di lihat karna ini hanya fdeo amatir

trimakasih


webmiftah.blogspot.com Selengkapnya di http://webmiftah.blogspot.com/2012/10/Cara-membuat-efek-bayangan-shadow-pada-tulisan-blog.html#ixzz2J8HZxISR

“ Trik sulap 21 kartu “


“ Trik sulap 21 kartu “
Bahan :
1 pack kartu remi

Cara main :

v Yang kita gunakan hanya 21 kartu tidak perlu semua setelah itu minta penonton atau sukarelawan untuk menunjuk atau menghafal kartu yang kita berikan
v Contoh si penonton menhafallkan atau menunjuk kartu AS keriting ingat kartu yang di tunjuk oleh penonton tidak perlu kita ketahui
v Setelah itu bagi kartu menjadi 3 tumpukan ingat cara membaginya tidak boleh sekaligus harus satu persatu di mulai dari kanan 1 tengah 1 dan kiri 1 lakukan terus mulai dari kanan hingga kartu habis
v Setelah itu buka tumpukan yang pertama ( bebas tumpukan yang mana dulu ) hanya di perlihatkan dan Tanya apakah ada kartu anda di sini
v Jika katanya ada letakan tumpukan kartu ynag kata penonton tadi ada karu pilihannya di tengah tumpukan
v Setelah itu lakukan cara 3,4, dan 5 sebanyak 3 kali
v Dan jika sudah di lakukan 3 kali hitung kartu dalam keadaan tertutup samai sebelas dan buka kartu yang ke 11 pasti itu kartu pilihan penonton

“ Trik Sulap 33 Kartu “


“ Trik Sulap 33 Kartu “
Bahan:
Ø 1 pack kartu remi
Ø Kertas
Ø Sepidol atau pena


Cara main:
v Hitungkartu sebanyak 33 kartu dalam keadaan tertutup lihat kartu yang ke 33 dan tulis kartu yang ke 33 di kertas yang telah anda sediakan tadi
NB : lakukan cara ini sebelum memulai permainan
v Gunakan kartu sebanyak 45 atau kurang, t
Tapi tidak boleh kurang dari 33
v Setelah itu minta penonton untuk memeilih 3 kartu misalkan penonton memilih kartu 3 kriting, 4 sekop, dan king love/hati
v Kemudian tambahkan kartu 4 sekop dan 3 kriting mejadi 10
v Caranya, misalkan kartu 4 sekop untuk menjadikannya 10 haris  harus di tambah 6 kartu lagi dan 3 keriting untuk menjadikannya 10 harus di tambah 7 kartu lag
v Ingat kartu tambahan tadi harus dalam ke adaan tertutup dan kartu king hati tadi tidak perlu di tmbah kartu lagi karena kartu king jumlahnya sudah 10
v Ini angka dan jumlah kartu :

v Jack, quin, kin, joker, 10 jumlahnya sudah 10

v AS jumlahnya 1

v 2,3,,4,5,6,7,8,9 sesuai dengan angka

v Setelah semua di tambah dengan kartu kartu pilihan penonton tadi di jumlahkan

v Contohnya 3 + 4 + king ( king jumlahnya 10 ) = 17

v Kemudian letakan 17 kartu tertutup di meja sampai kartu yang ke 17  buka dan buka kertas prediksian yang telah dibuat tadi pasti sama



Sekian dulu besok akan di terusin dan trik baru akan terbit 1 minggu 2 trik
Read more: http://cintapriawanita.blogspot.com/2012/07/cara-membuat-tulisan-berjalan-mengikuti.html#ixzz2J5kkUr91